Selasa, 06 November 2012

Rekaman Audio

Sejarah Singkat Rekaman -Alat perekam suara pertama : PHONOAUTHOGRAPH , ditemukan oleh Leon Scott yang di gunakan untuk mempelajari gelombang suara pada tahun 1857
-PHONOGRAPH di temukan oleh Thomas Alpha Edison
1894 -> Emir Berliner > Mencetak suara di atas piringan dan bukan silinder dengan alasan lebih mudah direproduksi. Ide piringan inilah yang berkembang menjadi DISC yang kita kenal sekarang ini. > Di kembangkan player dengan built in speaker yang mengizinkan pemutaran hasil rekaman dengan volume yang lebih keras.
Baca Selanjutnya.. !

Minggu, 04 November 2012

Dokumentasi Video

Bagian-Bagian Kamera.
1.Zoom -Berfungsi untuk mendekatkan objek (Zoom In) atau menjauhkan objek (zoom out) secara optical. -Mengapa Optical ? Karena proses menjauhkan dan mendekatkan objek ini di karenakan pergerakan lensa kamera. Mengoperasikan : a.kamera diferakkan lebih dekat pada subjek b.kemudian di perbesar (sama dengan Pembingkaian) c.Untuk memperbesar jarak jauh sebaiknya menggunakan TRIPOD 2.Iris Ring -Berfungsi mengatur intensitas cahaya yang masuk kedalam lensa kamera. -Pengaturan Iris akan berpengaruh pada gelap terangnya objek yang di bidik. Pengaturan iris ini jika tidak tepat maka akan mengakibatkan kelebihan cahaya (over light)ataupun kekurangan cahaya (Under Light) -Pengaturan iris akan berbanding terbalik dengan pengaturan shutter speed. Mengoperasikan : a.Pembukaan iris. b.Membuka Iris, mengakibatkan cahaya masuk lebih banyak dan gambar lebih jelas. c.Cincin iris pada rumah lensa, diputar searah jarum jam untuk menutup dan berlawanan arah dengan jarum jam untuk membuka.
Baca Selanjutnya.. !

Senin, 22 Oktober 2012

Muatan Lokal

1. Pemotongan Plat Pada proses pemotongan plat, alat yang digunakan untuk memotong plat adalah mesin gullotine. Mesin gullotine terdiri diri 2 (dua) jenis yakni mesin gullotine manual dan mesin gullotine hidrolik. Disini alat yang digunakan untuk praktek pada praktikum proses produksi adalah mesin guillotine manual. 2.Pembuatan lubang yg diperlukan
3. Proses Tekuk (Bending) Pada proses tekuk ini, mesin yang digunakan untuk melipat atau menekuk plat adalah mesin bending manual dan bending Hydraulic Pipe Bender
4. Proses Pengeboran Lubang Baut
5.Finishing
Baca Selanjutnya.. !

Melakukan Instalasi Perangkat Audio Video Mobil

Komponen Audio Mobil 1Head unit Merupakan kombinasi radio,CD dan MP3 2.Speaker. Ditempatkan di pintu, rak bagasi mobil ,di kick panel enclosure 3.Amplifier >Digunakan untuk memberi power ekstra apda speaker >Biasanya menggunakan Subwoofer
Baca Selanjutnya.. !

Service CD player

"Cara Kerja CD" Secara garis besar ada dua macam/jenis CD yang dikenal.Jenis pertama dikenal dengan, "CD PITUH". Data di tuliskan pada jenis CD ini melalui proses manufaktur (Proses mengubah bahan mentah menjadi barang untuk di gunakan atau di pakai oleh manusia) yang khusus (kalau tidak salah melibatkan proses pressing). Hasil dari proses manufaktur ini, pada lembar disk terdapat bidang datar dan lembah (PITCH). Jenis kedua adalah yang banyak di temui di pasaran dalam bentuk blank CDS. Untuk jenis kedua ini data dituliskan dengan mengatur intensitas sinar laser pada perangkat penulis CD. Perbedaan intensitas sinar laser penulis ini akan menghasilkan daerah-daerah pada disk yang memiliki sifat pemantulan sinar yang berbeda, hanya saja tidak dalam bentuk lubang / lembah mikroskopik.
Baca Selanjutnya.. !

Sevice VCR

Sejarah Perkembangan Kaset Kaset audio menengah dikenalkan philip untuk menyimpan audio dalam tahun 1963, dan di amerika (1964)di bawah merk dagang COMPACT CASSETE. Jenis Media : Tape magnetik >>>
Encoding : Sinyal Analog Kapasitas : Panjang tape pada umumnya : - 7.5 menit/sisi (C15) - 15 menit/sisi (C30) - 22.5 menit/sisi (C45) - 30 menit/sisi (C75) - 45 menit/sisi (90) - 52.5 menit/sisi (C120) Mekanisme Pembacaan : Tape Head Mekanisme Penulisan : Head perekam magnetik Pemakaian : Penyimpan audio dan data.
Baca Selanjutnya.. !

Instalasi CCTV

CCTV: (Closed Circuit Television) adalah pemantauan gambar jarak jauh dengan rangkaian tertutup (Sehingga terlihat sangat dekat). #Perangkat Dasar: -camera CCTV (standar atau biasa untuk gelap) -Pengatur sustem (DVR) -Hard Disk (Penyimpan/perekam) -Monitor (CRT atau LCD) #Fungsi Perangkat : -camera => Sebagai alat pengambil gambar dan suara objek. -Pengatur => Sebagai alata pengatur fungsi camera dan monitor -Hard Disk => sebagai pengatur proses perekaman gambar atau suara. -Monitor => Sebagai alat untuk melihat hasil pengambilan objek oleh camera. *Manfaat CCTV. - Setiap Kegiatan yang terjadi bisa kita pantau secara LIVE kapan dan di mana saja. -Merekam Kegiatan, sebagai barang bukti di kemudian hari.
Baca Selanjutnya.. !